Senin, 17 Februari 2014

BAHASA JEPANG UNTUK PERAWAT-Kamar Periksa Dokter part 62

  • dari dokter kepada pasien/klien
    もっと やさいを たべましょう。
    Ayo makan sayur lebih banyak lagi.
    やさい
  • dari staf kepada pasien/klien
    しっかり やすんで、はやく よくなって ください。
    Istirahatlah dengan baik agar cepat sembuh.
    やすむ
  • dari pasien/klien kepada dokter
    わたしの かぞくは みんな すこし やせて います。
    Semua anggota keluarga saya agak kerus.
    やせている
  • すこし やせましたね。
    Anda tambah kurus ya.
    やせる
  • さむけが すると おもって いたら、やっぱり ねつが ありました。
    Dari tadi merasa kedinginan, ternyata memang saya demam.
    やっぱり
  • さむけが すると おもって いたら、やはり ねつが ありました。
    Dari tadi merasa kedinginan, ternyata memang saya demam.
    やはり
  • dari dokter kepada pasien/klien
    いたみを やわらげる ために、ひとばん てんてきを うちます。
    Untuk mengurangi sakit, saya akan beri infus untuk satu malam.
    やわらげる
  • dari staf kepada pasien/klien
    ゆっくり やすんで ください。
    Silahkan istirahat yang secukupnya.
    ゆっくり やすんでください
  • dari dokter kepada keluarga
    しばらく このまま ようすを みましょう。
    Untuk sementara, mari lihat dulu perubahan kondisinya.
    ようすを みる
  • dari staf kepada pasien/klien
    しっかり やすんで、はやく よくなって ください。
    Istirahatlah dengan baik agar cepat sembuh.
    よくなる

Tidak ada komentar:

Posting Komentar